Cara Membuat Story Keren di Instagram 2023

14-2btips2bmembuat2bstory2bkeren-min-9241287

Untuk para pengguna media sosial seperti pasti sudah tidak asing dengan Story. Dengan Fitur tambahan terbaru Instagram ini, kamu bisa mengunggah foto dari galeri ataupun dengan langsung menggunakan kamera pada Instagram Story, kamu pun bisa mengunggah video yang berdurasi 15 detik saja. Oleh karena itu tidak ada salahnya mengetahui tips membuat story keren.

Bukan hanya itu, Fitur ini pun dilengkapi dengan berbagai editing tools yang dapat kamu gunakan untuk membuat story kamu terlihat lebih menarik. Untuk kamu yang hobinya bikin story, kamu bisa contoh beberapa Tips Membuat Story Keren berikut ini dan juga tambahan yang bisa buat Story kamu makin keren.

Tips Membuat Story Keren Dengan Bantuan Aplikasi Tambahan

Dengan menggunakan tambahan ini, akan Membuat Story Keren dan sangat menarik yang bisa bikin followers kamu semakin bertambah pula, jangan lupa untuk membuat Story Keren kamu pun harus menggunakan tambahan yang keren pula.

1. Menggunakan Unfold

Unfold merupakan aplikasi editor foto dan video yang saat ini banyak digandrungi oleh para pengguna Instagram. Dengan menggunakan Unfold, kamu dapat membuat konten yang kekinian untuk diunggah ke Instagram Stories. Untuk kamu yang menyukai efek monokrom, editor ini sangat cocok untuk kamu gunakan. Kamu dapat mengunduh Unfold di .

Membuat Story Keren dengan hanya menggunakan fitur yang tersedia di Instagram Story pun patut kamu coba, karena kamu akan lebih bebas mengkreasikan diri kamu dengan apa adanya tapi tetap keren dan kekinian.

2. Gunakan Sticker Kamera

Kamu hanya perlu mengambil foto dengan menekan ikon sticker, kemudian kamu bisa memilih sticker apapun yang kamu inginkan setelah itu tekan lingkaran putih dibawah wajah, dan kamu sudah bisa mendapatkan foto yang keren dengan sticker yang kamu pilih tadi. Jangan lupa untuk menambahkan filter agar foto kamu menjadi lebih menarik untuk di unggah ke story kamu.

3. Gunakan Gift dan Sticker

Dengan menggunakan fitur Gift dan Sticker, kamu dapat mengunggah foto atau video yang berada di galeri atau foto dan juga video yang kamu ambil secara langsung dengan menggunakan kamera Instagram, setelah itu kamu bisa menambahkan filter dan sticker yang kamu inginkan, dan yang terakhir kamu bisa menggunakan Gift sebanyak apapun yang kamu inginkan sesuai selera, dan pastinya membuat Story kamu semakin keren.

4. Gunakan Teks dan Font

Kamu bisa menambahkan berbagai caption yang menarik dengan menggunakan berbagai Font yang ada pada fitur Story Instagram. Dengan menggunakan warna apapun yang kamu inginkan yang disesuaikan dengan foto ataupun video yang akan kamu unggah ke Instagram Story.

5. Gunakan Pulpen

Gunakan pulpen untuk memoles foto yang akan kamu unggah ke Story, dengan berbagai style yang sesuai dengan keinginan kamu. Atau bisa saja kamu hanya menggunakan background polos berwarna dengan tambahan gambar atau tulisan yang kamu buat menggunakan pulpen.

6. Gunakan Emoji

Tips membuat story keren terakhir adalah dengan hanya menambahkan Emoji yang disesuaikan dengan Mood kamu, tempatkan emoji tadi di tempat yang kamu suka atau bahkan tepatkan di bagian wajah kamu, agar menutupi wajah kamu. Ini adalah cara yang paling banyak dilakukan para pengguna Instagram, meski begitu cara ini pun tetap bisa membuat Story kamu keren.

Kalau kamu Membuat Story Keren, tidak ada salahnya kamu coba semua tips yang ada di atas. Dengan begitu kamu akan mendapatkan konten Story yang Keren dan sangat menarik. Sehingga nantinya bisa kamu tambahkan pada Highlight yang sesuai dengan tema story yang kamu unggah. Dan juga di masih banyak beberapa aplikasi pendukung lainnya yang bisa Kamu unduh untuk Membuat Story Keren dan lebih eye catchy.

Artikel RsudGambiran.com
5 dari 5 ⭐⭐⭐⭐⭐ 2242 votes